Pages

Jumat, 30 Oktober 2009

Chicago

Chicago adalah kelompok musik rock yang didirikan pada 1967 di Chicago, Illinois.

Kamis, 29 Oktober 2009

Foreigner

Foreigner merupakan sebuah grup musik asal Amerika Serikat yang bermarkas di New York City. Grup musik ini didirikan pada tahun 1976.Anggotanya berjumlah 6 orang yaituMick JonesThom (Tom) GimbelKelly HansenJeff PilsonMichael Bluesteindan Bryan Head.Album pertamanya ialah Foreigner dirilis tahun 1977.

Rabu, 28 Oktober 2009

Def Leppard

Def Leppard adalah sebuah kelompok musik rock dari Britania Raya, tepatnya dari Sheffield, Inggris.Def Leppard dibentuk pada 1977 sebagai bagian dari New Wave of British Heavy Metal (gelombang baru heavy metal ala Britania). Berkat album-album klasik mereka, Pyromania (1983) dan Hysteria (1987), Def Leppard menjadi band yang album-albumnya paling laris di tahun 1980-an.Anggota dari def leppard :

Senin, 26 Oktober 2009

The Police

The Police adalah grup musik rock new wave dari Britania Raya yang terdiri dari Sting (vokal dan gitar bass), Andy Summers (gitar), dan Stewart Copeland (drum). Mereka menjadi terkenal di awal 1980-an ketika musik punk rock sedang berjaya. Musik yang mereka mainkan dipengaruhi irama jazz, reggae, dan punk rock.The Police didirikan pemain drum Amerika Serikat bernama Stewart Copeland pada awal

The Who

The Who adalah kelompok rock Inggris yang pertama terkenal pada tahun 1960-an.Anggotanya:SekarangPete Townshend – primary songwriter, guitar, vocals (1962-present)Roger Daltrey – lead vocals, second guitar (1962-present)MantanJohn Entwistle – secondary songwriter, bass, horns, vocals (1962-2002) (Deceased)Keith Moon – drums (1964-1978) (Deceased)Kenney Jones – drums (1979-1988)

Minggu, 25 Oktober 2009

Opeth

Opeth adalah kelompok progressive metal dari Swedia, dibentuk pada 1990 dan dipimpin oleh Mikael Åkerfeldt. Mereka memadukan unsur-unsur jazz, progressive rock, blues, dan folk. Mereka telah menerbitkan 8 album, sebuah DVD, dan sebuah box-set, namun hanya 3 single.Opeth dibentuk di Stockholm pada 1990 oleh David Isberg. Isberg mengundang Mikael Åkerfeldt sebagai pemain bass, namun tidak memberi

Kamis, 22 Oktober 2009

White Snake - music profiles

Rabu, 14 Oktober 2009

Van Halen

Van Halen adalah grup musik hard rock asal Amerika yang namanya diambil dari dua bersaudara yang menjadi anggotanya, gitaris Eddie Van Halen dan drummer Alex Van Halen. Van Halen bersaudara ini masih keturunan Indonesia.Pada tanggal 13 Agustus 2007 Van Halen mengumumkan reuni bersama penyanyi David Lee Roth untuk tur Amerika Utara pada bulan September. Michael Anthony akan digantikan oleh anak

Selasa, 06 Oktober 2009

Rhapsody Of Fire

Rhapsody of Fire adalah grup musik yang berasal dari semenanjung Italia dan didirikan oleh Luca Turilli dan Alex Staropoli pada tahun 1997. Dengan album debut mereka Legendary Tales, mereka menyajikan gabungan musik klasik dan metal atau mereka menyebutnya sebagai musik beraliran melodic epic metal. Sampai saat ini mereka telah menghasilkan Symphony Of Enchanted Lands (1998), Dawn Of Victory (

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design Downloaded from Free Blogger Templates | free website templates | Free Vector Graphics | Web Design Resources.