Pages

Senin, 30 November 2009

Pearl Jam

Pearl Jam dibentuk pada tahun 1990 di Seattle, Washington, Amerika Serikat,merupakan salah satu kelompok musik rock yang paling berhasil di tahun 1990-an. Mereka adalah salah satu pelopor musik grunge, dan dianggap salah satu dari empat besar bersama dengan Alice in Chains, Nirvana, dan Soundgarden.

Senin, 23 November 2009

Golden Earring

Golden Earring adalah grup musik rock Belanda yang didirikan tahun 1961 di Den Haag. Nama band ini sewaktu baru didirikan adalah Golden Earrings (dengan tambahan huruf "s" yang nantinya dihapus). Lagu-lagu mereka yang sukses di tangga lagu di luar Belanda, di antaranya "Eight Miles High" (1969, "Radar Love" (1973), "Twilight Zone" (1982), dan "When The Lady Smiles" (1984). Formasi terkenal mereka

Rabu, 18 November 2009

Incubus

Incubus merupakan sebuah grup musik asal Amerika Serikat yang memenangkan nominasi Grammy Award. Anggotanya terdiri dari Brandon Boyd, Mike Einziger, José Pasillas, Chris Kilmore, dan Ben Kenney. Dibentuk pada tahun 1991. Incubus pernah melakukan konser di Jakarta pada tahun 2008.

Jumat, 13 November 2009

Joe Satriani

Joe Satriani atau Joe "Satch" Satriani,lahir di Westbury, New York, Amerika Serikat,pada tanggal 15 Juli 1956.Merupakan seorang gitaris dan guru gitar.Ia memulai karirnya sejak umur 12 tahun. Beberapa muridnya yang telah menjadi terkenal adalah Steve Vai dan Kirk Hammett.Ia terkenal ketika menaruh lagunya di Internet, dan banyak orang suka lagu yang dia mainkan.

Rabu, 11 November 2009

Steve Vai

Steve Vai lahir di Carle Place, New York, pada tanggal 6 Juni 1960,merupakan seorang gitaris, penulis lagu, penyanyi dan produser yang berasal dari Amerika Serikat.Group Band Saat Ini: Steve VaiGroup Band Sebelumnya: Hot Chocolate, The Ohio Express, Circus, Rayge, Bold As Love, Axis, Morning Thunder, Frank Zappa, The Out Band, The Classified, 777, Alcatrazz, David Lee Roth, WhitesnakePengaruh:

Senin, 09 November 2009

Slade

Slade adalah grup musik glam rock dari Wolverhampton di West Midlands, Inggris. Mereka sering menuliskan judul lagu mereka dengan ejaan yang salah. Pada awal tahun 1970-an, enam singel dan dua album mereka menduduki urutan nomor satu di Britania Raya.Lagu "Merry Xmas Everybody" menduduki peringkat nomor satu pada bulan Desember 1973, dan telah menjadi lagu Natal yang sering diputar di Britania

Minggu, 08 November 2009

Queensryche

Queensrÿche adalah kelompok progressive metal yang dibentuk pada 1981 di Bellevue, Washington, dekat Seattle. Mereka telah menerbitkan 9 album studio dan satu EP.AnggotaGeoff Tate – vocals (1983 - present)Michael Wilton – guitar (1983 - present)Mike Stone – guitar, vocals (2003 - present)Eddie Jackson – bass guitar, vocals (1983 - present)Scott Rockenfield – drums (1983 - present)Mantan

Sabtu, 07 November 2009

Steve Miller Band

Steve Miller Band merupakan band bergenre klasik rock yang terbentuk di tahun 1967 di San Francisco, California,Amerika.

Jumat, 06 November 2009

Audioslave

Audioslave adalah kelompok musik alternative rock AS yang terdiri dari mantan musisi Rage Against the Machine; Tom Morello (gitar), Tim Commerford (bass), dan Brad Wilk (drums), dan mantan penyanyi Soundgarden, Chris Cornell. Mereka dibentuk di Los Angeles, California pada 2001, setelah bubarnya RATM. Audioslave adalah band AS pertama yang mengadakan konser di Kuba secara gratis untuk sekitar

Kamis, 05 November 2009

Air Supply

Air Supply adalah grup soft rock asal Australia yang mengetengahkan duo Graham Russell dan Russell Hitchcock. Graham Russel (gitar, vokal) lahir sebagai Graham Cyril Russell, 11 Juni 1950 di Sherwood, Nottingham, Inggris. Russell Hitchcock (vokal) lahir sebagai Russell Charles Hitchcock, 15 Juni 1949 di Melbourne, Victoria, Australia.

Rabu, 04 November 2009

Grateful Dead

Grateful Dead dibentuk pada tahun 1965 di san francisco, band dikenal untuk unik dan eclectic style dan dipadu dengan nuansa rock, folk, bluegrass, blues, reggae, country, jazz, psychedelia, and space rock.Para penggemar Grateful Dead dikenal dengan sebutan" deadhead".June 1965 – September 1967Jerry Garcia – lead guitar, vocalsBob Weir – rhythm guitar, vocalsRon "Pigpen" McKernan – keyboards,

Selasa, 03 November 2009

Judas Priest

Judas Priest adalah salah satu kelompok musik heavy metal paling berpengaruh. Band ini didirikan pada 1969 di Birmingham, Inggris oleh K.K. Downing dan Ian Hill. Formasi klasik mereka termasuk vokalis Rob Halford, gitaris K.K. Downing dan Glenn Tipton, dan bassist Ian Hill.Anggota SekarangRob Halford - vocals, 1973-1992, 2003-presentK.K. Downing - guitar, 1970-presentGlenn Tipton - guitar,

Senin, 02 November 2009

King Crimson

King Crimson adalah salah satu grup musik progressive rock paling terkemuka di dunia. Mereka berasal dari Britania Raya dan telah mengalami perubahan anggota berkali-kali, dengan Robert Fripp sebagai satu-satunya yang masih tinggal dari formasi pertama.

Minggu, 01 November 2009

Twisted Sister

Twisted Sister adalah band heavy metal dari New York City. Mereka memadukan unsur-unsur dari Alice Cooper, New Wave of British Heavy Metal, New York Dolls, Kiss, Judas Priest, dan Iron Maiden. Walaupun didirikan oleh gitaris Jay Jay French pada 1973, hampir semua lagu mereka ditulis oleh penyanyi Dee Snider sejak 1976. Beberapa hit mereka adalah "We're Not Gonna Take It" dan "I Wanna Rock".

Journey

Journey adalah kelompok musik rock dari AS yang dibentuk pada 1973 di San Francisco, California. Mereka terkenal dengan lagu-lagu hit seperti "Don't Stop Believing", "Any Way You Want It", "Faithfully", "Open Arms", "Separate Ways", dan "Wheel in the Sky".Pada 1971, manajer Santana, Walter Herbert, menggabungkan beberapa musisi dengan nama The Golden Gate Rhythm Section. Karena tidak setuju

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design Downloaded from Free Blogger Templates | free website templates | Free Vector Graphics | Web Design Resources.