Pages

Jumat, 04 Desember 2009

Lynyrd Skynyrd

Lynyrd Skynyrd adalah grup musik rock asal Jacksonville, Florida, Amerika Serikat. Grup ini mencapai puncak kejayaan pada tahun 1970-an di bawah pimpinan vokalis dan penulis lagu Ronnie Van Zant. Namun band ini tamat riwayatnya pada tahun 1977 setelah Van Zant, gitaris Steve Gaines, dan vokalis latar Cassie Gaines tewas dalam kecelakaan pesawat di McComb, Mississippi.Didirikan pada tahun 1970.

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design Downloaded from Free Blogger Templates | free website templates | Free Vector Graphics | Web Design Resources.